Kelapa Sawit, Sang Pahlawan Devisa Ekspor Nasional

- Selasa, 17 Mei 2022 | 11:30 WIB
Kelapa Sawit, Sang Pahlawan Devisa Ekspor Nasional

“Kinerja ekspor produk sawit yang sangat berkilau di tahun 2020 juga berhasil membawa produk sawit menyandang predikat sebagai kontributor utama devisa ekspor Indonesia,” catat laman Palm Oil Indonesia.

Baca Juga: Peran Kebun Sawit yang Mirip Hutan, Seperti Apa? Ini Kata Pakar

Bahkan devisa ekspor yang dihasilkan produk sawit di tahun tersebut, catat Palm Oil Indonesia, lebih besar dibandingkan devisa ekspor yang dihasilkan oleh produk migas dan produk tambang. Tidak hanya itu, industri sawit juga turut berkontribusi terhadap pecahnya rekor surplus neraca perdagangan tertinggi sejak 2011. 

Sumber: republika.co.id

Halaman:

Komentar

Terpopuler