Rudi Valinka menilai alasan Baim Wong yang ingin mematenkan Citayam Fashion Show hanya omong kosong belaka. Pasalnya, menurut dia, Baim Wong justru ingin mengambil hak orang-orang kalangan bawah.
Baca Juga: Aduh, Mardani Maming Gagal Ditangkap, Eks Politisi Demokrat Semprot KPK: Bubar Sajalah Kalian, Kinerja Makin Buruk!
Hal itu disampaikan Rudi Valinka dalam akun Twitter pribadinya, pada Selasa 26 Juni 2022.
"Pemodal besar lagi konpers ceramah betapa mulianya dia yang ingin fashion bisa dinikmati oleh orang2 kecil karena selama ini hanya dinikmati orang2 besar," ujar Rudi Valinka.
"Gue denger alasan dia bener2 mules... faktanya ini acara orang kecil yg sdh dinikmati orang kecil lalu mau lo ambil," pungkasnya.
Pemodal besar lagi konpers ceramah betapa mulianya dia yang ingin fashion bisa dinikmati oleh orang2 kecil karena selama ini hanya dinikmati orang2 besar ????.Gue denger alasan dia bener2 mules... faktanya ini acara orang kecil yg sdh dinikmati orang kecil lalu mau lo ambil pic.twitter.com/TlylT0CcLi
Sebelumnya, Baim Wong menjelaskan soal viral HAKI Citayam Fashion Week.
Artikel Terkait
Anwar Usman Bisa Saja Menyesal Karir Hancur Gegara Gibran
VIRAL Beredar Foto MABA Fakultas Kehutanan UGM 1980, Tak Ada Potret Jokowi?
Gibran dan Dua Rekannya Ditangkap Polisi terkait Dugaan Penggelapan Duit Rp 15 Miliar
Kejagung Sita Rupiah-Mata Uang Asing Riza Chalid