Film Garapan Denny Siregar Disebut Sepi Penonton, Mustofa: Jangan Salahkan FPI atau Anies, Lanjut Aja Jadi Buzzer..

- Senin, 22 Agustus 2022 | 10:30 WIB
Film Garapan Denny Siregar Disebut Sepi Penonton, Mustofa: Jangan Salahkan FPI atau Anies, Lanjut Aja Jadi Buzzer..

Mustofa meminta Denny Siregar tidak menyalahkan HTI, FPI, MMI, ISIS, Anies Baswedan hingga Roy Suryo karena filmnya tidak laku.

Baca Juga: Film Sayap Sayap Patah Dituding Plagiat, Denny Siregar Kena Sentil: Dia Itu Kelihatan Terbiasa 'Copy Paste' Bergaya..

Hal itu disampaikan Mustofa Nahra lewat akun Twitter pribadinya, pada Senin 22 Agustus 2022.

"Sabar ya @Dennysiregar7 jangan menyalahkan HTI, FPI, MMI, AL Qaeda, ISIS, Anies Baswedan, atau Roy Suryo. Hanya karena FilmĀ  #SayapTidakLaku produksimu enggak ada penontonnya," ujar Mustofa Nahra.

"Lanjut aja jadi Buzzer. Jaga kesehatan. Jaga jempol dan isi palaloe," pungkasnya.

Sabar ya @Dennysiregar7 jangan menyalahkan HTI, FPI, MMI, AL Qaeda, ISIS, Anies Baswedan, atau Roy Suryo. Hanya karena Film #SayapTidakLaku produksimu enggak ada penontonnya. Lanjut aja jadi Buzzer. Jaga kesehatan. Jaga jempol dan isi palaloe. pic.twitter.com/Vm0pE1u7HR

Seperti diketahui, Denny Siregar menjadi produser eksekutif film "Sayap-sayap Patah". Film ini menceritakan soal peristiwa kerusuhan di Mako Brimob pada 2108. Akibatnya, sebanyak 5 anggota Densus 88.

Halaman:

Komentar