Ahmad Sahroni Nggak Yakin Kasus Sambo Bakal Tuntas: Apa Sih yang Menjadi Polemik Perkara Ini?

- Jumat, 09 September 2022 | 16:00 WIB
Ahmad Sahroni Nggak Yakin Kasus Sambo Bakal Tuntas: Apa Sih yang Menjadi Polemik Perkara Ini?

Menurut Sahroni, problematika dalam kasus Sambo semakin sering terjadi dan dalam perkembangannya pun terus berbeda-beda.

Baca Juga: Polri Tak Buka Hasil Lie Detector Putri Sambo, Eks Kapolda Jabar: Setiap Tersangka Punya Hak, Penyidik Harus Melindungi

“Gue rasa nggak tuntas (kasus Sambo), ya. Karena pasti problematika terus terjadi. Perkembangan terus berbeda-beda dengan pandangan yang berbeda,” ujar Sahroni di kanal YouTube Uya Kuya TV yang tayang pada Jumat (9/9).

Oleh karena itu, ia menunggu kasus tersebut disidangkan untuk mengetahui polemik dalam penyelesaian perkara Sambo ini.

“Maka kita tunggu masa sidang mereka-mereka yang menjadikan masuk ke meja hijau supaya kita tahu apa sih yang menjadi polemik perkara ini,” ujar Sahroni.

Halaman:

Komentar

Terpopuler