Hal itu ditanggapi Guntur Romli melalui akun Twitter pribadi miliknya. Dalam cuitannya, Guntur Romli mengherankan apa yang dilakukan Anies Baswedan itu yang kembali mengubah nama.
Baca Juga: Ubah Nama Lagi! Anies Baswedan Ganti Kota Tua Jadi Batavia, Eko Kuntadhi Beri Sindiran: Prestasi!
Guntur Romli bahkan menyebut Anies Baswedan dimasuki arwah orang-orang yang terlibat dalam persekutuan dagang asal Belanda yang memiliki monopoli untuk perkara perdagangan di Asia atau disebut Vereenigde Oostindische Compagnie (VOC).
"Gabener kerasukan hantu VOC," ujar Guntur Romli melalui akun Twitter pribadi miliknya, Senin (12/9).
Lanjut, Guntur Romli juga menegaskan bahwa dirinya tidak setuju jika Anies Baswedan menjadi presiden.
"Amit2 kalau jadi presiden, Indonesia bisa diubah lagi jadi Hindia Belanda," tandasnya.
Sementara itu, Anies Baswedan resmi mengembalikan nama Batavia pada kawasan Kota Tua. Hal itu disebut Anies Baswedan lantaran nama Batavia sebagaimana nama aslinya.
Artikel Terkait
Anwar Usman Bisa Saja Menyesal Karir Hancur Gegara Gibran
VIRAL Beredar Foto MABA Fakultas Kehutanan UGM 1980, Tak Ada Potret Jokowi?
Gibran dan Dua Rekannya Ditangkap Polisi terkait Dugaan Penggelapan Duit Rp 15 Miliar
Kejagung Sita Rupiah-Mata Uang Asing Riza Chalid