Surya Paloh Resmi Capreskan Anies Baswedan, Denny Siregar Ambil Keputusan Ini: Maaf NasDem, Saya...

- Selasa, 04 Oktober 2022 | 22:48 WIB
Surya Paloh Resmi Capreskan Anies Baswedan, Denny Siregar Ambil Keputusan Ini: Maaf NasDem, Saya...

Ketua Umum Partai NasDem, Surya Paloh resmi memutuskan untuk mengusung Anies Baswedan maju jadi calon presiden (capres) pada Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024.

Baca Juga: Jreng! NasDem Resmi Umumkan Anies Baswedan Capres, Denny Siregar Bongkar Siasat Surya Paloh: Paling Jagonya Manuver, Diikat Dulu...

Hal itu ditanggapi Denny Siregar melalui akun Twitter pribadi miliknya. Dalam cuitannya, Denny Siregar mengambil keputusan usai NasDem mencapreskan Anies Baswedan.

Denny Siregar meng-unfollow akun media sosial Twitter milik Partai NasDem.

"Maaf, @NasDem.. Saya unfollow ya," ujar Denny Siregar melalui akun Twitter pribadi miliknya, Selasa (4/10).

Sementara itu, sebelumnya diketahui NasDem telah menggelar Rapat Kerja Nasional (Rakernas) yang menghasilkan 3 nama bakal Capres pada medio Juni lalu. Mereka adalah Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan, Panglima TNI Andika Perkasa, dan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo.

Halaman:

Komentar

Terpopuler