"Saya berharap proses hukum akan berlaku, selama ini Rocky Gerung saya anggap sebagai akademisi hebat, intelektual tinggi tapi tidak punya adab budaya, sekali lagi, ini Yogyajarta bung," tandasnya.
My Esti mengaku bahwa dirinya kecewa dan marah dengan video viral Rocky Gerung saat berorasi dan menyebut Jokowi 'bajingan tolol'.
"Di titik ordinat, Rocky Gerung ditolak My Esti dan orangnya," ujar panitia acara sambil memperlihatkan kondisi lokasi acara.
Acara tersebut kemudian berlangsung tanpa Rocky Gerung dan dihadiri puluhan mahasiswa.
Sumber: suara
Artikel Terkait
Anwar Usman Bisa Saja Menyesal Karir Hancur Gegara Gibran
VIRAL Beredar Foto MABA Fakultas Kehutanan UGM 1980, Tak Ada Potret Jokowi?
Gibran dan Dua Rekannya Ditangkap Polisi terkait Dugaan Penggelapan Duit Rp 15 Miliar
Kejagung Sita Rupiah-Mata Uang Asing Riza Chalid