POLHUKAM.ID - Seorang wanita sebut saja Ibu Mawar memberi pengakuan soal keanggotaannya di Negara Islam Indonesia (NII).
Bukan itu saja, Ibu Mawar juga mengaku jika suaminya ikut juga dalam lingkaran sesat NII yang dituduhkan bersarang di Pondok Pesantren (Ponpes) Al Zaytun.
Pengakuan ibu Mawar ini seolah memperjelas tentang dugaan Pondok Pesantren (Ponpes) Al Zaytun menjadi sel dari tumbuhkembangnya NII di Indonesia.
Hingga saat ini Ponpes Al Zaytun masih menjadi perbincangan hangat di media bahkan di tengah masyarakat.
Seorang wanita bersuami mengaku sebagai anggota aktif NII dan buka-bukaan membongkar Ponpes pimpinan Panji Gumilang itu.
Seperti dilansir dari tvOneNews, Sabtu 15 Juli 2023, Ibu Mawar dalam wawancaranya mengaku anggota aktif NII.
Dalam mengikuti aturan NII, dia mengaku ada aliran dana Al Zaytun yang masuk. "Ibu (sebut saja Mawar), apa benar anda anggota aktif dari Negara Islam Indonesia (NII)?," tanya Dwi Anggia dalam wawancara tersebut.
Artikel Terkait
Bukan Dibangun Pakai Uang Rakyat! Ini Fakta Mengejutkan di Balik Masjid Jokowi di Abu Dhabi
Bayar Utang Whoosh dengan Uang Koruptor? Ini Rencana Kontroversial Prabowo
Maxim Indonesia: Rahasia Pesan & Daftar Driver untuk Hasilkan Cuan!
Prabowo Gaspol! Whoosh Tak Cuma ke Surabaya, Tapi Diteruskan Sampai Ujung Jawa Timur