"Kami mohon kepada pihak kepolisian segera mengeluarkan surat penangkapan kepada Firli," ujar mantan pimpinan KPK Abraham Samad di lobi Gedung KPK, Jakarta, Kamis (23/11/2023).
Mantan pegawai KPK seperti Novel Baswedan, Harun Al Rasyid, Sujanarko serta Abraham turut menggunduli rambutnya dalam aksi tersebut. Menurut Abraham, hal itu sebagai simbol kalau KPK harus dibersihkan dari sesuatu yang kotor.
"Gundul rambut ini sebagai maksud agar KPK dibersihkan dari perbuatan tercela," katanya.
Sumber: tvOne
Artikel Terkait
Bukan Dibangun Pakai Uang Rakyat! Ini Fakta Mengejutkan di Balik Masjid Jokowi di Abu Dhabi
Bayar Utang Whoosh dengan Uang Koruptor? Ini Rencana Kontroversial Prabowo
Maxim Indonesia: Rahasia Pesan & Daftar Driver untuk Hasilkan Cuan!
Prabowo Gaspol! Whoosh Tak Cuma ke Surabaya, Tapi Diteruskan Sampai Ujung Jawa Timur