SWARGANTARA - Berikut profil singkat Mayor Jenderal TNI (Purn.) Eddy Sabara, penerima pertama asal Sulawesi Tenggara (Sultra) penghargaan Bintang Mahaputera Utama.
Bintang Mahaputera Utama adalah gelar kelas ketiga dari tanda kehormatan Bintang Mahaputera. Sebagai kelas dari Bintang Mahaputera.
Bintang ini diberikan kepada mereka yang secara luar biasa menjaga keutuhan, kelangsungan, dan kejayaan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).
Bintang Mahaputera Utama ini merupakan penganugerahan yang dibentuk negara pada tahun 1959 dengan tipe Bintang Sipil.
Baca Juga: 4 Penerima Gelar Bintang Mahaputera Utama Asal Sultra! 3 Mantan Gubernur dan 1 Cagub Kuat 2024
Pada tahun 1972, bintang ini diberikan dalam bentuk kalung yang digunakan dengan cara dikalungkan pada leher sehingga bintang terdapat di tengah dada.
Para penerima penghargaan ini juga mendapatkan patra bintang yang dipakai di dada kiri pada saku di bawah kancing baju dan miniatur yang dipakai pada lidah baju.
Penghargaan ini pula dilengkapi dengan piagam sebagai tanda pemberian bintang ini kepada penerimanya.
Artikel Terkait
Bukan Dibangun Pakai Uang Rakyat! Ini Fakta Mengejutkan di Balik Masjid Jokowi di Abu Dhabi
Bayar Utang Whoosh dengan Uang Koruptor? Ini Rencana Kontroversial Prabowo
Maxim Indonesia: Rahasia Pesan & Daftar Driver untuk Hasilkan Cuan!
Prabowo Gaspol! Whoosh Tak Cuma ke Surabaya, Tapi Diteruskan Sampai Ujung Jawa Timur