POLHUKAM.ID -Gaya berpolitik Ganjar Pranowo sebagai calon presiden (capres) dari PDI Perjuangan dinilai ekonom senior DR. Rizal Ramli mirip drakor alias drama Korea.
Menurut Rizal Ramli, dalam model pencapresan drakor semua telah ditentukan. Mulai dari skenario dan hingga kecurangan.
Hasilnya pun sudah bisa ditebak, tidak akan membawa kemajuan bagi Indonesia," kata Menko Perekonomian era Presiden keempat RI Gus Dur itu saat menjadi narasumber dalam sebuah diskusi virtual, Minggu (2/7).
Artikel Terkait
Puan Maharani Bongkar Masalah Utang Whoosh: DPR Akan Usut Tuntas!
Prof Henri Balik Badan Bongkar Rekayasa Gibran Cawapres: Saya Kecewa dengan Jokowi!
Misteri Dewa Luhut di Balik Proyek Whoosh: Rahasia yang Baru Terungkap
Fakta Mengejutkan di Balik Proyek Whoosh: Dugaan Markup Rp 60 Triliun dan Potensi Kerugian Negara