POLHUKAM.ID -Deklarasi dukungan yang diberikan Partai Golkar dan Partai Amanat Nasional (PAN), berpotensi menjadi berkah dan banjir suara untuk Ketua Umum Partai Gerindra, Prabowo Subianto pada Pilpres 2024.
Banjir suara itu, dikatakan pengamat politik Efriza, dikarenakan Golkar dan PAN menambah kekuatan partai politik koalisi pemerintah saat ini di barisan pendukung Prabowo.
"Prabowo secara popularitas makin menguat sebab mendapatkan dukungan lebih besar dari partai-partai pendukung pemerintahan," ujar Efriza, kepada Kantor Berita Politik RMOL, Senin (14/8).
Artikel Terkait
Puan Maharani Bongkar Masalah Utang Whoosh: DPR Akan Usut Tuntas!
Prof Henri Balik Badan Bongkar Rekayasa Gibran Cawapres: Saya Kecewa dengan Jokowi!
Misteri Dewa Luhut di Balik Proyek Whoosh: Rahasia yang Baru Terungkap
Fakta Mengejutkan di Balik Proyek Whoosh: Dugaan Markup Rp 60 Triliun dan Potensi Kerugian Negara