"Mohon maaf kami mengecewakan mereka-mereka yang pesimis dan menduga kami tidak bisa mendaftar. Mereka yang mengatakan bahwa kapal ini tidak akan berlayar, kami sampaikan mohon maaf, kami telah mengecewakan," kata Anies.
"Hari ini kita membantah, hari ini kita membantah pandangan sinis bahwa koalisi tidak solid," sambung Anies dengan tegas.
Tak hanya itu, Anies bersama Muhaimin, memastikan partai politik yang tergabung dalam Koalisi Perubahan tetap solid dan tidak ada yang menarik dukungan selama penyelenggaraan Pemilu 2024.
"Hari ini seluruh Indonesia melihat kata-kata pikiran pesimis itu lenyap tak terbukti. Kita solid, kita kokoh, kita bergerak untuk perubahan," tandas Anies.
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
Gibran Santai Ditertawakan Pandji di Mens Rea, Ternyata Ini Reaksi Mengejutkannya!
Meutya Hafid Didesak Mundur, Benarkah Strategi Pemberantasan Judi Online Gagal Total?
Tifatul Sembiring Bela Pandji: Jangan Cari-cari Delik Hukum, Generasi Tua Harus Pahami Kritik Milenial!
Dokter Tifa Bongkar Skandal SP3 Eggi-Damai: Abuse of Power atau Restorative Justice?