POLHUKAM.ID -Ribuan buruh bakal berunjuk rasa di depan Gedung Mahkamah Konstitusi (MK), Jalan Medan Merdeka Barat, Jakarta Pusat, Kamis (21/12).
Menurut Presiden Partai Buruh, Said Iqbal, ada tiga isu yang akan disampaikan serikat buruh saat unjuk rasa itu.
"Pertama, terkait isu kenaikan upah, kedua tolak omnibus law cipta kerja, dan ketiga stop perang Israel-Palestina," papar Said Iqbal, saat konferensi pers via Zoom, Jumat (15 /12).
Artikel Terkait
Prabowo Gelar Pertemuan Rahasia Malam Ini: Bocoran Anggaran Rp 5.777 T Jadi Sorotan Utama
Kaesang Pangarep Menangis di Rakernas PSI, Berjanji Peras Semua Darah Demi Kemenangan Partai: Apa yang Terjadi?
Gus Yahya Dikukuhkan Kembali, Muktamar 35 NU 2026: Simak Kronologi Lengkapnya!
Rektor UGM Keliru? Ini Tanggal Lulus Jokowi yang Sebenarnya Menurut Ijazah & Fakta