Baca Juga: Oknum TNI Penganiaya Relawan Ganjar-Mahfud Diperiksa Denpom Surakarta
Di Labuan Bajo, Gibran bertemu dengan pelaku usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM), menghadiri konser musik, dan melakukan blusukan ke pasar.
Antusiasme warga NTT menyambut kedatangan putra sulung Presiden Joko Widodo (Jokowi) ini sangat luar biasa, terutama dari kalangan anak muda.
Mengenai hal tersebut, Serena Francis, salah seorang milenial NTT mengatakan, kehadiran Gibran di NTT sangat penting dan bermakna bagi kalangan milenial di NTT.
Baca Juga: Relawan Ganjar-Mahfud Alami Kekerasan: 1 Meninggal dan 4 Luka Berat, Diduga Dilakukan Oknum TNI
Dia mengatakan, kehadiran Gibran membawa suka cita Natal sekaligus menunjukkan bahwa kini saatnya anak muda tampil di panggung politik.
"Jadi, mari anak muda NTT kita satukan barisan untuk mendukung orang muda berkiprah di pentas politik," ujar calon anggota DPR RI dari Partai Gerindra Dapil NTT 2 tersebut.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: indotren.com
Artikel Terkait
Puan Maharani Bongkar Masalah Utang Whoosh: DPR Akan Usut Tuntas!
Prof Henri Balik Badan Bongkar Rekayasa Gibran Cawapres: Saya Kecewa dengan Jokowi!
Misteri Dewa Luhut di Balik Proyek Whoosh: Rahasia yang Baru Terungkap
Fakta Mengejutkan di Balik Proyek Whoosh: Dugaan Markup Rp 60 Triliun dan Potensi Kerugian Negara