Menurutnya dengan kedudukan Prabowo sebagai Menhan, justru memudahkan Prabowo melakukan koordinasi dengan rekan-rekan menteri. "Dan akan lebih mudah berkoordinasi dengan rekan-rekan sejawat kolega menteri, dalam hal koordinasi di bidang-bidang yang ada," kata Dasco.
Sementara itu, terkait Gibran Rakabuming Raka apakah akan mundur dari jabatan wali kota seiring ditetapkan sebagai wakil presiden terpilih, Dasco menegaskan belum mengetahui hal tersebut. "Saya belum tahu," kata Dasco.
Sumber: populis
Artikel Terkait
Gus Yahya Dikukuhkan Kembali, Muktamar 35 NU 2026: Simak Kronologi Lengkapnya!
Rektor UGM Keliru? Ini Tanggal Lulus Jokowi yang Sebenarnya Menurut Ijazah & Fakta
Kesehatan Jokowi Dipertanyakan: Dokter Ungkap Tanda-Tanda yang Butuh Perawatan Super Intensif
Desakan Pencopotan Erick Thohir: Kinerja Menpora Dipertanyakan, Ada Apa dengan Rekam Jejak Kontroversialnya?