Singgung Penggunaan Isu Agama, Grace Natalie Bilang Ganjar Pranowo Ogah Duet dengan Anies Baswedan

- Selasa, 07 Juni 2022 | 08:40 WIB
Singgung Penggunaan Isu Agama, Grace Natalie Bilang Ganjar Pranowo Ogah Duet dengan Anies Baswedan

"Itu soal nilai ya, dan saya yakin Pak Ganjar enggak akan kompromi. Jadi rasanya menurut penerawangan saya, enggak jadi pasangan itu," ujar Grace. 

Ketika ditanya perihal arah politik PSI dalam menentukan figur calon yang akan diusung pada pilpres 2024 nanti, Grace menyebut sosok yang antikorupsi dan berpegang teguh akan nilai-nilai toleransi. 

"Siapa yang kita dukung tentu berpegang pada itu, sambil melihat yang punya elektabilitas cukup baik," pungkas Grace.[]

Sumber: akurat.co

Halaman:

Komentar

Terpopuler