BUMN Nggak Jadi Sponsor Formula E, Rocky Gerung Sebut Erick Thohir dan Jokowi, Simak!

- Selasa, 07 Juni 2022 | 16:50 WIB
BUMN Nggak Jadi Sponsor Formula E, Rocky Gerung Sebut Erick Thohir dan Jokowi, Simak!

Rocky mengatakan, BUMN seharusnya menjadi sponsor Formula E.

Sebab, kata Rocky, BUMN merupakan usaha negara, bukan pemerintah.

"(Sponsor, red) bukan sekadar biaya teknis, melainkan simbol bahwa BUMN jujur dan tidak pilih kasih," jelasnya.

Sebagai informasi, pergelaran Formula E tak mendapat satu pun sponsor dari BUMN. (*)

Sumber: genpi.co

Halaman:

Komentar

Terpopuler