Wakil Bupati Banggai Laut, Ablit mengatakan adanya Bimtek kades dan BPD se-kabupaten Banggai sangat penting dalam meningkatkan kapasitas aparatur desa dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat.
"Kades dan BPD sangat antusias mengikuti kegiatan bimtek ini," ungkap ablit.
Terakhir yusharto mengingatkan agar para kades dan BPD agar selalu mempedomani peraturan penyelenggaraan pemerintahan Desa yaitu Permendagri no 20 tahun 2018 tentang pengelolaan keuangan desa yg berlaku dalam menyalanggarakan pemerintahan desa.
Sumber: republika.co.id
Artikel Terkait
Anwar Usman Bisa Saja Menyesal Karir Hancur Gegara Gibran
VIRAL Beredar Foto MABA Fakultas Kehutanan UGM 1980, Tak Ada Potret Jokowi?
Gibran dan Dua Rekannya Ditangkap Polisi terkait Dugaan Penggelapan Duit Rp 15 Miliar
Kejagung Sita Rupiah-Mata Uang Asing Riza Chalid