Saat itu utusan Surya Paloh, yaitu Don Bosco, menemui dirinya dan meminta agar Surya Paloh bisa bertemu Megawati. Sayangnya, pertemuan tersebut tidak terjadi.
Tetapi, hal itu menunjukkan bahwa hubungan Surya Paloh dan Megawati bukan hubungan yang baru saja terbentuk, tapi sudah terjalin sejak lama.
“Artinya hubungan batin antara Surya dengan Ibu Mega bukan cerita baru dan waktu itu Surya mengatakan ke saya ‘saya mau memberikan bunga, semangat dalam menghadapi kongres itu’,” ujar Panda.
Sumber: NewsWorthy
Artikel Terkait
Anwar Usman Bisa Saja Menyesal Karir Hancur Gegara Gibran
VIRAL Beredar Foto MABA Fakultas Kehutanan UGM 1980, Tak Ada Potret Jokowi?
Gibran dan Dua Rekannya Ditangkap Polisi terkait Dugaan Penggelapan Duit Rp 15 Miliar
Kejagung Sita Rupiah-Mata Uang Asing Riza Chalid