Soal Politik Identitas pada Pemilu 2024, Rocky Gerung: Saya Bertanya Pengertian Islam oleh Negara itu Apa?

- Jumat, 26 Agustus 2022 | 00:30 WIB
Soal Politik Identitas pada Pemilu 2024, Rocky Gerung: Saya Bertanya Pengertian Islam oleh Negara itu Apa?

Rocky Gerung pun menyinggung tentang politik identitas yang ingin dihindari dalam Pemilu 2024, padahal dalam tata bahasa identitas bukan sesuatu yang sudah final.

Baca Juga: Janji Prabowo Soal Kepemimpinan Ditagih, Gubernur DKI Jakarta Disorot: Anies Dipilih Karena...

"Gak ada sebetulnya di dalam secara grammar yang disebut identitas yang udah final gitu kan, jadi kalau dibilang oh identitasnya merah, biru, kuning enggak," ujarnya.

Berdasarkan bahasa Yunani, identitas berarti sesuatu yang sudah mati, jadi politik identitas seharusnya merujuk pada hal tersebut.

"Dalam bahasa Yunani, identity identitas itu artinya dia yang sudah mati, itu dasarnya, kenapa? sebab hanya orang mati yang bisa diidentifikasi," jelasnya yang dikutip dari YouTube Rocky Gerung Official, Kamis (25/8).

Halaman:

Komentar

Terpopuler