PDIP Sebut Bukan Salah Pemerintah Terkait Lonjakan Subsidi BBM, Susi Pudjiastuti Naik Pitam: Salah...

- Jumat, 02 September 2022 | 11:20 WIB
PDIP Sebut Bukan Salah Pemerintah Terkait Lonjakan Subsidi BBM, Susi Pudjiastuti Naik Pitam: Salah...

"Salah kita semua, saya, anda, kamu, kalian .. Kita !!!!!!!" ujarnya yang dikutip dari Twitter @susipudjiastuti, Jumat (2/9).

Salah kita semua, saya, anda, kamu, kalian .. Kita !!!!!!! https://t.co/eP4QMAV6DW

Kenaikan harga BBM sempat dikabarkan akan dimulai hari Kamis (1/9/2022), namun hingga sekarang harganya masih sama, sehingga pemerintah disebut melakukan prank.

Hingga hari ini, harga Pertalite tetap sama yaitu Rp7.650 per liter, sedangkan untuk harga Pertamax Rp12.500 per liter untuk pulau Jawa-Bali.

Sementara harga Pertamax Turbo, Dexlite, dan Pertamina Dex mengalami penurunan yang berkisar antara Rp2.000 per liter, ini merupakan jenis BBM non subsidi. 

Sumber: NewsWorthy

Halaman:

Komentar

Terpopuler