Korban yang tidak bisa menahan, langsung tertarik dan terjatuh. Tubuhnya terseret ke aspal sehingga mengakibatkan kepalanya terbentur.
"Warga sekitar yang melihat kejadian, langsung membawa korban ke IGD RS Prima, yang akhirnya korban meninggal," ungkapnya.
Kasus ini sedang diselidiki Polresta Pekanbaru. Sejumlah saksi mata dan rekaman CCTV juga sedang diperiksa untuk memburu pelaku.
Sumber: kumparan.com
Artikel Terkait
Anwar Usman Bisa Saja Menyesal Karir Hancur Gegara Gibran
VIRAL Beredar Foto MABA Fakultas Kehutanan UGM 1980, Tak Ada Potret Jokowi?
Gibran dan Dua Rekannya Ditangkap Polisi terkait Dugaan Penggelapan Duit Rp 15 Miliar
Kejagung Sita Rupiah-Mata Uang Asing Riza Chalid