polhukam.id –– Sudah direncanakan 9 tahun yang lalu! Pemprov Kalimantan Timur rela menghabiskan APBD senilai Rp300 miliar untuk membangun sebuah jembatan, kapan rampung?
Kalimantan Timur tampaknya sedang gencar membangun sebuah jembatan.
Bagaimana tidak, proyek yang sudah direncanakan 9 tahun yang lalu atau 2014 ini akhirnya bisa terlaksana.
Sempat tertunda, akhirnya jembatan ini mulai dibangun pada Agustus 2023 lalu.
Hal ini telah ditandai dengan groundbreaking pada 2 Agustus 2023 oleh Gubernur Kalimantan Timur, H Isran Noor.
Pembangunan jembatan ini berada di Kabupaten Kutai Timur dan menjadi proyek besar karena anggarannya tidak main-main.
Untuk membangun sebuah jembatan ini, Pemprov Kalimantan Timur harus rela menghabiskan uang APBD sebesar Rp300 miliar.
Artikel Terkait
Anwar Usman Bisa Saja Menyesal Karir Hancur Gegara Gibran
VIRAL Beredar Foto MABA Fakultas Kehutanan UGM 1980, Tak Ada Potret Jokowi?
Gibran dan Dua Rekannya Ditangkap Polisi terkait Dugaan Penggelapan Duit Rp 15 Miliar
Kejagung Sita Rupiah-Mata Uang Asing Riza Chalid