Uang sebesar Rp200.000 dari BPNT tahap 1 dapat digunakan untuk kebutuhan pokok, termasuk pembelian beras dan sembako.
Selain BPNT, ada berita baik bahwa bansos tambahan sebesar Rp400.000 akan disalurkan kepada setiap keluarga penerima manfaat.
Uang ini merupakan bagian dari bansos El Nino yang direncanakan untuk awal tahun 2024.
Fenomena El Nino pada akhir tahun 2023 menyebabkan kekeringan dan mundurnya musim tanam.
Program BLT El Nino diharapkan menjadi solusi dengan memberikan bonus uang tunai kepada KPM terpilih dari program BPNT. Lebih dari 18 juta KPM diharapkan menerima bantuan ini.
Meski sebelumnya BLT El Nino telah cair pada November dan Desember 2023, penyalurannya akan diperpanjang untuk awal tahun 2024.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: ayopalembang.com
Artikel Terkait
Anwar Usman Bisa Saja Menyesal Karir Hancur Gegara Gibran
VIRAL Beredar Foto MABA Fakultas Kehutanan UGM 1980, Tak Ada Potret Jokowi?
Gibran dan Dua Rekannya Ditangkap Polisi terkait Dugaan Penggelapan Duit Rp 15 Miliar
Kejagung Sita Rupiah-Mata Uang Asing Riza Chalid