Proyek Fantastis Senilai Rp200 Triliun Gagal Dibangun! Begini Nasib Pembangun Jembatan di Lampung Sepanjang 29 Km

- Selasa, 30 Januari 2024 | 20:31 WIB
Proyek Fantastis Senilai Rp200 Triliun Gagal Dibangun! Begini Nasib Pembangun Jembatan di Lampung Sepanjang 29 Km

polhukam.id –– Proyek fantastis senilai Rp200 triliun dari pembangunan jembatan di Lampung sepanjang 29 Km ini gagal diwujudkan oleh 7 presiden, kok bisa?

Nampaknya, pembangunan jembatan di Lampung sepanjang 29 Km ini hanyalah menjadi angan-angan semata.

Sudah direncanakan sejak lama, namun pembangunannya tidak kunjung dilakukan hingga saat ini.

Padahal hadirnya jembatan ini mampu meningkatkan perekonomian dan konektivitas di wilayah setempat.

Baca Juga: Alhamdulillah! Ada Bansos Beras 10 Kg Untuk Warga Palembang yang Memenuhi Syarat Ini, Cair Setiap Bulan

Usut punya usut, rencana pembangunan jembatan ini sudah ada sejak tahun 1960 an loh.

Bahkan Institut Teknologi Bandung (ITB) diminta melakukan pengkajian oleh Presiden Soekarno pada masa itu.

Sehingga pengkajian itu selesai pada tahun 1989 pada masa kepemimpinan Presiden Soeharto.

Halaman:

Komentar

Terpopuler