Tingkat imbal hasil SBN 10 tahun pada Jumat pagi (22/3) tercatat naik tipis menjadi 6,63% dari 6,62% pada Kamis (21/3).
Nilai tukar rupiah pada Jumat pagi (22/3) dibuka pada level (bid) Rp15.710 per dolar AS, dari Kamis (21/3) pada level (bid) Rp15.655 per dolar AS.
Erwin mengatakan, BI ke depan akan terus memperkuat koordinasi dengan pemerintah dan otoritas terkait serta mengoptimalkan strategi bauran kebijakan untuk menjaga stabilitas makroekonomi dan sistem keuangan guna mendukung pertumbuhan ekonomi yang berkelanjutan.
Sumber: bisnis
Artikel Terkait
Dapat Info dari KPK, Faisal Basri Sebut Bobby - Airlangga Terlibat Penyelundupan Nikel Rugikan Negara Ratusan Triliun
Robohkan Mimpi Jokowi dan Prabowo, IMF Klaim Pertumbuhan Ekonomi Indonesia hanya 5,1 Persen
Anggaran Upacara HUT RI Bengkak, Jokowi Anggap Wajar
BREAKING NEWS: Harga BBM Pertamax Naik Jadi Rp 13.700 per Liter