Tangkap Menteri Pendidikan Khilafatul Muslimin, Polisi Beber Perannya: Bagian Doktrin Khilafah

- Selasa, 14 Juni 2022 | 07:20 WIB
Tangkap Menteri Pendidikan Khilafatul Muslimin, Polisi Beber Perannya: Bagian Doktrin Khilafah

Baca Juga: Pentolan Khilafatul Muslimin Satu Persatu Ditangkap, MUI Harap Diawasi Ketat: Perlu Diberi Pembinaan

Zulpan menambahkan, tersangka berinisial AS yang telah ditangkap oleh polisi menjadi sosok yang bertanggung jawab terhadap sekolah-sekolah yang terafiliasi itu.

"Ini dilakukan atau penanggung jawab dalam ormas Khilafatul Muslimin adalah tersangka AS yang sudah kita tangkap tadi," ujar Zulpan.

Saat ini proses penyidikan masih berlangsung sehingga pihaknya belum dapat merinci terkait nama-nama sekolah yang terafiliasi itu. AS berperan sebagai Menteri Pendidikan Khilafatul Muslimin dan juga bertugas memberikan doktrin.

Sumber: genpi.co

Halaman:

Komentar