Keduanya harus sampai turun tangan untuk mengungkap kasus ini agar aksi kekerasan dan premanisme tidak terulang kembali.
Hingga kini kasus premanisme mengakibatkan Adhi Putra Krismawan, 23, tewas berlumuran darah masih menjadi Pekerjaan Rumah Satuan Reserse Polres Badung di backup Polda Bali.
Sejauh ini, pelaku diduga berjumlah 12 pemuda masih misterius karena minim saksi dan bukti petunjuk lainnya.
Terbukti, Kepala Kepolisian Resor Badung AKBP Teguh Priyo Wasono, turun langsung pimpin patroli gabungan semua fungsi Jumat (19/1/2024).
Operasi ini dimulai sekitat pukul 00.30 sampai dengan pukul 03.00. Perwira asli Jawa Timur tersebut menjelaskan Pelaksanaan kegiatan operasi premanisme dilaksanakan secara serentak oleh Polres Badung dan para Kapolsek jajaran.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: bali.suaramerdeka.com
Artikel Terkait
OTT KPK Gagalkan Gubernur Riau Kabur, Ini Identitas dan Modus yang Bikin Heboh
BREAKING: KPK Umumkan Nasib Gubernur Riau Abdul Wahid Pagi Ini! Ini Fakta OTT dan Uang Sitaan Rp1 Miliar+
Ustadz Abdul Somad Beri Dukungan Usai Gubernur Riau Abdul Wahid Kena OTT KPK, Ini Pesan Hadistnya
OTT KPK! Harta Fantastis Gubernur Riau Abdul Wahid Tembus Rp4,8 Miliar, Ini Rinciannya