Baca Juga: Pengisi Suara Nobita dalam Anime Doraemon, Noriko Ohara Meninggal Dunia di Usia 88 Tahun
Dirinya juga menegaskan bahwa selama ini dirinya bekerja hanya untuk anak-anak dan keluarganya.
Tak hanya itu, ia juga berharap bahwa ada kemudahan di balik kesulitan yang saat ini dihadapi dalam persidangan tersebut.
"Kasihan anak-anak. Toh, sekarang anak-anak posisinya sama mamanya karena saya mendedikasikan hidup saya untuk keluarga. Doakan di balik kesulitan ada kemudahan," ungkap Edward.
Baca Juga: Comeback, Celine Dion Akan Tampil di Upacara Pembukaan Olimpiade Paris 2024
Kemudian, Edward selaku tergugat akan memenuhi panggilan sidang cerai perdana yang dieglar di PA Jakarta Pusat.
Sidang perdana dengan agenda mediasi tersebut turut dihadiri Kimberly Ryder selaku penggugat.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: kliktimes.com
Artikel Terkait
Update Kondisi Terkini Kesehatan Jokowi: Dalam Masa Pemulihan, Tidak Boleh Terpapar Sinar Matahari
Cuan Rp2 juta semalam, ternyata ini profesi warga sebuah desa di Jatim hingga bisa bangun rumah mewah
Dari kurir jadi juragan, ini kisah sukses Agus dan Herry, raup ratusan juta lewat bisnis agen logistik
7 Cara orang Tionghoa menabung sampai bisa kaya raya walaupun tampil sederhana