Sepanjang 2023, KI Jambi Sinergi ke Sejumlah BP untuk Penguatan Kelembagaan

- Kamis, 04 Januari 2024 | 22:31 WIB
Sepanjang 2023, KI Jambi Sinergi ke Sejumlah BP untuk Penguatan Kelembagaan

polhukam.id- Penguatan kelembagaan menjadi salah satu program utama yang dijalankan Komisi Informasi Provinsi Jambi sepanjang tahun 2023.

Dalam langkah proaktif, KI Jambi intens bersinergi dan berkolaborasi dengan berbagai pihak guna memastikan implementasi keterbukaan informasi mencapai dimensi yang lebih masif.

Siti Masnidar, Koordinator Bidang Kelembagaan Komisi Informasi Provinsi Jambi saat ditemui di ruang kerja pada Rabu (03/01) menjelaskan bahwa Bidang Kelembagaan Komisi Informasi telah melakukan kerjasama di bidang kelembagaan dengan berbagai stakholder yang ada di Provinsi Jambi kegiatan.

Dimulai dari melakukan kunjungan badan publik baik ke BUMN tingkat Provinsi, instansi vertikal hingga kabupaten.

Baca Juga: Banjir Terus Meluas Buaya Kembali Muncul Di Tebo, Disini Lokasinya..!!

Baca Juga: Bawaslu Nyatakan Gibran Langgar Aturan dalam Kegiatan Bagi Susu di CFD

Ia menjelaskan tercatat sepanjang 2023 setidaknya ada beberapa badan publik yang telah KI kunjungi, mulai dari lembaga vertikal seperti : RRI, KOREM,BINDA,BPK Perwakilan Jambi, PTA,PTUN, PT, PN, Kemenkumenham, BPJS Kesehatan, Kemenag, PT.Pelindo dan BMKG.

Halaman:

Komentar

Terpopuler