Dean Herdesviana Gelar Bazar Minyak Goreng Murah untuk Warga Nelayan Cirebon

- Jumat, 19 Januari 2024 | 12:01 WIB
Dean Herdesviana  Gelar Bazar Minyak Goreng Murah untuk Warga Nelayan Cirebon

Di sela pelaksanaan bazar, Dean Herdesviana yang didampingi oleh Ahmad Farabi caleg DPRD Provinsi dapil Jabar 12 dan Khasanudin caleg DPRD Kabupaten Cirebon dapil 7, membagikan kartu asuransi kecelakaan dari Partai Perindo secara gratis kepada masyarakat.

Baca Juga: Inul Daratista Protes Pajak Hiburan, Agus Salim: Pemimpin Harus Bijak Buat Kebijakan

Ia  menjelaskan manfaat dari asuransi tersebut yang bisa di klaim bagi yang mengalami kecelakaan dan meninggal dunia akibat kecelakaan.

Dean pun menjabarkan program kerjanya kepada masyarakat nelayan jika terpilih menjadi anggota DPR RI yaitu memberikan beasiswa pendidikan bagi keluarga yang kurang mampu seiring dengan program Ganjar Mahfud 1 keluarga 1 sarjana dan mendirikan koperasi khusus nelayan.***

Koperasi nelayan ini tujuannya untuk memenuhi kebutuhan saat melaut seperti jaring tangkap, BBM, bengkel mesin, dan bahkan pengadaan kapal nelayan.****

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: harianterbit.com

Halaman:

Komentar

Terpopuler