“Saya mengimbau kepada para pengurus Partai agar dapat bersama-sama cek dan merapikan kembali APK-APK, khususnya yang berada di pinggir jalan sehingga tidak membahayakan para pengguna jalan dan tidak ada yang menjadi korban kecelakaan lalu lintas lagi,” ucap Kapolsek.
Kemudian Kapolsek juga mengimbau kepada Para Pengendara dan Pengguna Jalan agar lebih hati-hati. “Selalu fokus saat berkendara untuk menghindari diri menjadi korban kecelakaan akibat halangan-halangan yang tidak terduga di jalan. Apabila ada kejadian menonjol agar segera menghubungi hotline kepolisian 110 yang bebas biaya,” pungkasnya.***
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: harianterbit.com
Artikel Terkait
Geger, Iptu Rudiana Akui Vina Cirebon dan Eky Tewas Kecelakaan?
Pelaku Penyerangan Rombongan Kiai NU yang Bikin Banser Babak Belur Diburu Polisi
Ojol yang Ngaku Dijebak Polisi untuk Antar Sabu Mendadak Klarifikasi dan Minta Maaf
Polisi Tangkap Mantan Audrey Davis, Pemeran Pria di Kasus Video Syur, Sakit Hati Diputusin