Hentikan Dominasi Perusahaan Besar, Teten Dorong Produksi Minyak Goreng

- Senin, 16 Mei 2022 | 21:40 WIB
Hentikan Dominasi Perusahaan Besar, Teten Dorong Produksi Minyak Goreng

Dalam hal ini, lanjut Menteri Teten, minyak goreng buatan masyarakat dapat menjadi salah satu bahan pangan guna mendukung program pemerintah. Seperti mengatasi stunting dan gizi buruk.

"Selain itu produksi minyak sawit enggak kemudian didominasi usaha besar tapi juga pelaku usaha kecil dan toh teknologi untuk produksi ini juga sudah murah kan,” kata Menteri Teten.

Sumber: riau.suara.com

Halaman:

Komentar

Terpopuler