POLHUKAM.ID - Seorang pria diduga anggota TNI melakukan penganiayaan terhadap seorang driver ojek onlinemsaat mengambil orderan di Pontianak, pada Selasa (29/08) sore hari.
Kejadian tersebut diketahui terjadi di Jalan Tanjung Raya 2, Kecamatan Pontianak Timur, Kota Pontianak, Kalimantan Barat.
Dalam unggahan yang dibagikan akun Instagram @liputanpontianak, terlihat korban sudah berada di samping mobil berwarna merah miliknya dalam keadaan menghadap ke arah mobil sambil memegang wajahnya yang lebam akibat penganiayaan tersebut.
Warga yang berada di sekitar korban lantas mencoba membantu korban dengan turut memotret bekas penganiayaan yang dilakukan diduga oknum anggota TNI itu.
Pada keterangan yang diberikan, kejadian tersebut bermula saat korban tengah ingin mengambil orderan penumpang dengan menunggu dan memarkirkan mobilnya di pinggir jalan.
Artikel Terkait
Bukan Dibangun Pakai Uang Rakyat! Ini Fakta Mengejutkan di Balik Masjid Jokowi di Abu Dhabi
Bayar Utang Whoosh dengan Uang Koruptor? Ini Rencana Kontroversial Prabowo
Maxim Indonesia: Rahasia Pesan & Daftar Driver untuk Hasilkan Cuan!
Prabowo Gaspol! Whoosh Tak Cuma ke Surabaya, Tapi Diteruskan Sampai Ujung Jawa Timur