POLHUKAM.ID - Presiden RI Joko Widodo atau Jokowi menyampaikan pesan dari 57 negara yang mengikuti agenda Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Luar Biasa Organisasi Kerja Sama Islam (OKI) di Riyadh, Saudi Arabia.
Jokowi lalu meminta Israel untuk bertanggung jawab atas dampak kekejaman yang dilakukan.
"Gencatan senjata harus segera diwujudkan bantuan kemanusiaan harus dipercepat dan diperbanyak, perundingan damai harus segera dimulai, fasilitas publik dan kegiatan kemanusiaan tidak boleh menjadi sasaran serangan, dan Israel harus bertanggung jawab atas kekejaman yang telah dilakukan," kata Jokowi dalam keterangan persnya yang ditayangkan di YouTube Sekretariat Presiden, Senin, 13 November 2023.
Artikel Terkait
Erick Thohir Meminta Maaf, Tapi Masyarakat Masih Kecewa: Ini Penyebabnya
Prabowo Tegaskan Tak Bayar Utang Kereta Cepat, Warisan Proyek Jokowi Tetap Jalan
Raja Juli Bocorkan Inisial R yang Akan Gabung ke PSI, Sosok Misterius J Terungkap!
Korban Jiwa dalam Ledakan Pabrik Bom di AS: Tidak Ada yang Selamat