Lebih lanjut, mantan Gubernur DKI Jakarta itu menegaskan bahwa KTT OKI menghasilkan resolusi yang berisi pesan yang sangat kuat untuk dunia agar dapat disampaikan kepada Presiden AS Joe Biden.
Menurutnya, suara dari 57 Negara atau sekitar 1/3 suara Negara di dunia menuntut hal yang sama untuk segera menyudahi konflik yang ada di antara kedua Negara tersebut.
“Saya akan menyampaikan pesan dari Presiden Palestina Mahmoud Abbas yang meminta saya secara khusus untuk menyampaikannya kepada Presiden Biden,” pungkasnya.
Sumber: disway
Artikel Terkait
Said Iqbal Bongkar Alasan Menolak Pilkada Tidak Langsung: Upah Buruh Bisa Ditekan!
SBY Peringatkan: Inilah Alasan Utama Banyak Negara Hancur, Indonesia Harus Waspada!
Gus Yaqut Tersangka Korupsi Kuota Haji: Kronologi Lengkap & Sindiran Pedas Setan Saja Sujud Hormat
Viral Menyamar Jadi Pramugari, Nisya Malah Dapat Beasiswa Gratis: Ini Kisah Lengkapnya