Diguyur Hujan, Jamaah Antusias Hadiri Pengajian Gus Ali Gondrong Hingga Larut Malam

- Sabtu, 20 Januari 2024 | 10:31 WIB
Diguyur Hujan, Jamaah Antusias Hadiri Pengajian Gus Ali Gondrong Hingga Larut Malam

Baca Juga: Catat, Penerimaan Mahasiswa Baru PTKIN Dibuka, Ini Jalurnya


"Ketika seorang hamba menangis karena takut kepada Allah, maka niscaya Allah akan mengampuni dosa-dosa kita," tuturnya.

Sebelumnya, Gus Ali dengan tegas komitmen menyatakan dukungannya untuk Ganjar Pranowo-Mahfud MD pada pemilihan presiden (pilpres) 2024.

Dukungan kiai yang juga populer dengan sebutan Kiai Mafia Sholawat ini murni karena panggilan hati nuraninya.

Baca Juga: Menag Rilis PMB PTKIN 2024

Dia pun mendoakan agar Ganjar-Mahfud senantiasa diberikan keberkahan oleh Allah.

Gus Ali berpesan kepada jamaah dan masyarakat secara umum agar tetap menjaga persatuan dan kesatuan bangsa.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: paradapos.com

Halaman:

Komentar

Terpopuler