"Terima kasih atas sambutan yang begitu meriah diberikan kepada saya. Terima kasih atas sambutan yang begitu semangat," tuturnya.
Di hadapan warga Banjarbaru, Prabowo mengatakan Kalimantan adalah masa depan Indonesia lantaran memiliki kekayaan alam yang melimpah.
Ia pun mengatakan fakta tersebut turut melatarbelakangi ditunjuknya salah satu wilayah Kalimantan sebagai ibu kota baru.
Baca Juga: Pilkada 2024 Digelar November, Agustus Pendaftaran Calon, Bagini Alur Tahapannya
"Masa depan bangsa Indonesia ada di Kalimantan. Karena itu, Presiden Jokowi dan Koalisi Indonesia Maju memutuskan, menetapkan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Kalimantan," jelas Prabowo.(*)
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: sulawesinetwork.com
Artikel Terkait
Bukan Dibangun Pakai Uang Rakyat! Ini Fakta Mengejutkan di Balik Masjid Jokowi di Abu Dhabi
Bayar Utang Whoosh dengan Uang Koruptor? Ini Rencana Kontroversial Prabowo
Maxim Indonesia: Rahasia Pesan & Daftar Driver untuk Hasilkan Cuan!
Prabowo Gaspol! Whoosh Tak Cuma ke Surabaya, Tapi Diteruskan Sampai Ujung Jawa Timur