Prediksi Nasib Anies Oleh Politisi PDIP Disorot, Pengamat Pro: Menegaskan Bahwa Anies Sulit Dibendung

- Senin, 26 Juni 2023 | 13:00 WIB
Prediksi Nasib Anies Oleh Politisi PDIP Disorot, Pengamat Pro: Menegaskan Bahwa Anies Sulit Dibendung

Menanggapi hal tersebut, Gigin mengatakan bahwa pernyataan Adian tersebut justru menegaskan bahwa Anies sulit dibendung.



“Orang ini menegaskan bahwa Anies terlalu sulit dibendung,” ujar Gigin, dikutip Suara Liberte dari akun Twitter @giginpraginanto pada Senin (26/6/2023).



Oleh karena itu, pengamat yang diketahui mendukung Anies Baswedan ini menilai Pemilu tidak akan berlangsung jujur dan adil.


Salah satu indikasinya adalah keberpihakan yang terang-terangan ditunjukkan oleh Badan Pengawas Pemilu atau Bawaslu.




“Maka jangan berharap Pemilu akan jujur dan adil. Apalagi Bawaslu Sudah terang-terangan berpihak,” ujar Gigin.


Sumber: suara

Halaman:

Komentar

Terpopuler