POLHUKAM.ID -Sebutan "Gubernur" yang disematkan Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto kepada Ganjar Pranowo dalam acara Rakernas Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (Apeksi) XVI di Makassar pada Kamis (13/7) memicu spekulasi politik.
Pasalnya, saat Prabowo menyebut Ganjar sebagai gubernur, Anies Baswedan dinilainya sebagai profesor.
Direktur Eksekutif Indonesia Political Review (IPR), Ujang Komarudin, menilai pernyataan Prabowo itu sebuah spontanitas dan objektif saat menyebut Ganjar adalah Gubernur. Sebab, saat ini bakal capres PDIP itu memang masih menjabat Gubernur Jawa Tengah.
Artikel Terkait
Puan Maharani Bongkar Masalah Utang Whoosh: DPR Akan Usut Tuntas!
Prof Henri Balik Badan Bongkar Rekayasa Gibran Cawapres: Saya Kecewa dengan Jokowi!
Misteri Dewa Luhut di Balik Proyek Whoosh: Rahasia yang Baru Terungkap
Fakta Mengejutkan di Balik Proyek Whoosh: Dugaan Markup Rp 60 Triliun dan Potensi Kerugian Negara