POLHUKAM.ID - Ketua Umum Partai Nasdem, Surya Paloh memberikan tanggapannya perihal ada isu Partai Demokrat ingin keluar dari Koalisi Perubahan dalam mendukung Anies Baswedan.
Pasalnya, Partai Nasdem dan Demokrat sebelumnya menjadi salah satu partai yang menjadi tim sukses Anies Baswedan untuk di Pilpres 2024.
Diketahui, Partai Demokrat memilih hengkang karena adanya isu kalau Anies Baswedan akan berduet dengan Ketua Umum PKB, Muhaimin Iskandar alias Cak Imin.
Karena itu, Surya Paloh memberikan tanggapannya saat ditemui wartawan di Kantor DPP Nasdem, Nasdem Tower, Jakarta, Kamis (31/8/2023).
"Saya hormati," ucap Surya Paloh.
Ketum Nasdem itu juga sampai menganggap kalau dirinya tidak pernah ada sedikit pun untuk menjadi pengkhianat.
Artikel Terkait
Menko Pangan Zulkifli Hasan Blusukan ke Wonosobo, Apa Hasil Tinjauan SPPG Kalikajar?
Target Kandang Gajah PSI di Jateng 2029: Mimpi Ambisius atau Bisa Terwujud?
Pertemuan Rahasia Eggi-Damai dengan Jokowi: Misi Khusus atau Pencairan Isu? TPUA Bantah!
Eggi Sudjana Akui Ijazah Jokowi Asli? Peradi Bersatu Buka Suara!