POLHUKAM.ID - Pernyataan Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas yang menyebut memilih "Amin" bid'ah menuai reaksi negatif dari para pendukung bakal Capres-Cawapres Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar.
Menteri Agama RI mengatakan bahwa pernyataannya itu hanya sebatas canda belaka bukan menyinggung capres tertentu.
"Canda kok jadi berita, kenapa? Aku tanya lagi dong kenapa jadi berita? Itu bukan canda, ada kepala badan saya Pak Amin Suyitno, salahnya di mana?" ucap Menag Yaqut di Gedung Nusantara II, Komplek Parlemen, Senayan, Kamis (14/9).
Pria yang akrab disapa Gus Menteri ini mengatakan baru mengetahui bahwa Amin merupakan singkatan salah satu paslon yakni Anies-Muhaimin.
Artikel Terkait
Puan Maharani Bongkar Masalah Utang Whoosh: DPR Akan Usut Tuntas!
Prof Henri Balik Badan Bongkar Rekayasa Gibran Cawapres: Saya Kecewa dengan Jokowi!
Misteri Dewa Luhut di Balik Proyek Whoosh: Rahasia yang Baru Terungkap
Fakta Mengejutkan di Balik Proyek Whoosh: Dugaan Markup Rp 60 Triliun dan Potensi Kerugian Negara