Indikasi Jokowi main dua kali, kata dia, ketika putranya, Kaesang Pangarep memilih bergabung dengan Partai Solidaritas Indonesia (PSI).
"Paling mutakhir tidak sejalannya lagi Megawati dengan Jokowi, diperlihatkan ketika Jokowi sepertinya merestui Kaesang menjadi kader partai lain, sesuatu yang 'diharamkan' oleh PDIP," tandas Andi Yusran.
Putra bungsu Presiden Jokowi, Kaesang Pangarep resmi bergabung dengan Partai Solidaritas Indonesia (PSI), Sabtu (23/9), setelah menerima Kartu Tanda Anggota (KTA).
KTA PSI tersebut diserahkan langsung oleh Ketua Umum PSI, Giring Ganesha di kediaman Presiden Joko Widodo di Jalan Kutai Utara, Kelurahan Sumber, Kota Surakarta, Jawa Tengah.
Sumber: RMOL
Artikel Terkait
Puan Maharani Bongkar Masalah Utang Whoosh: DPR Akan Usut Tuntas!
Prof Henri Balik Badan Bongkar Rekayasa Gibran Cawapres: Saya Kecewa dengan Jokowi!
Misteri Dewa Luhut di Balik Proyek Whoosh: Rahasia yang Baru Terungkap
Fakta Mengejutkan di Balik Proyek Whoosh: Dugaan Markup Rp 60 Triliun dan Potensi Kerugian Negara