Andika Perkasa Fokus Bekerja Sebagai Panglima TNI, Enggak Ngurusin Maju di Pilpres 2024

- Sabtu, 28 Mei 2022 | 03:50 WIB
Andika Perkasa Fokus Bekerja Sebagai Panglima TNI, Enggak Ngurusin Maju di Pilpres 2024

"Yang jelas sekarang saya masih bertugas sebagai panglima TNI. Saya harus fokus kepada pekerjaan saya," ujar Andika kepada awak media di Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta, Rabu (25/5/2022).

Baca Juga: Jenderal Andika Perkasa Masuk Bursa Kandidat Capres, Refly Harun Tegas: Harusnya Panglima TNI Aktif…

Meski demikian, Andika menghargai munculnya dukungan sejumlah pihak yang mendorong dirinya maju untuk ikut serta dalam kontestasi Pilpres 2024.

"Terima kasih banyak atas dukungan dari banyak orang dan saya sangat menghargai sekali karena itu kan kepercayaan kepada saya pribadi maupun sebagai wakil dari institusi TNI," ujar dia.

Halaman:

Komentar

Terpopuler