JAKARTA, GARTON - Pengamat politik dari Universitas Paramadina, Ahmad Khoirul Umam menilai, Presiden Joko Widodo semakin vulgar dalam menunjukkan pilihan politiknya.
Baca Juga: 10 Politisi Indonesia Paling Berpengaruh di Media Sosial
Terbaru, Jokowi disebut semakin memperlihatkan dukungannya kepada calon presiden nomor urut 2 Prabowo Subianto, saat keduanya makan malam bersama di sebuah restoran pada Jumat (5/1/2024) kemarin.
Baca Juga: Penegakan Hukum Indonesia Masih Dibayangi Mafia
"Agenda makan malam yang terkesan eksklusif itu semakin mempertegas dukungan Presiden Jokowi pada Prabowo," kata Umam dikutip dari Kompas.com.
Baca Juga: Indonesia Penuh dengan Politik Kekanak-kanakan
Umam mengatakan, langkah ini juga senada dengan pernyataan elite pendukung Prabowo yang mengeklaim bahwa Jokowi berada di belakang mereka.
Artikel Terkait
Puan Maharani Bongkar Masalah Utang Whoosh: DPR Akan Usut Tuntas!
Prof Henri Balik Badan Bongkar Rekayasa Gibran Cawapres: Saya Kecewa dengan Jokowi!
Misteri Dewa Luhut di Balik Proyek Whoosh: Rahasia yang Baru Terungkap
Fakta Mengejutkan di Balik Proyek Whoosh: Dugaan Markup Rp 60 Triliun dan Potensi Kerugian Negara