Dalam konferensi persnya, tanpa merasa jumawa, Klopp tidak suka melihat banyak pihak yang meremehkan Manchester United.
Hal itu dianggapnya malahan akan membuat The Red Devil menjadi semakin beringas dan mematikan.
"Saya tidak pernah suka ketika orang-orang bilang Man United tidak bermain dengan bagus sebelum mereka menghadapi kami, karena itu membuat mereka terpacu saat menghadapi kami," ungkap Klopp.
Baca Juga: 6 Rekomendasi Produk Terbaru dari Halima
Klopp meyakini bahwa Manchester United termasuk tipikal tim yang semakin kuat ketika mereka tertekan.
Yang demikian itu membuatnya mewaspadai kebangkitan Setan Merah di Anfield nanti.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: kabarfajar.com
Artikel Terkait
Shin Tae-yong Dianggap Kunci Timnas, Netizen Serukan Erick Thohir Perpanjang Kontraknya
Gaji Fantastis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia: Berapa Kompensasi yang Didapat Usai Dipecat?
Patrick Kluivert Dipecat, Shin Tae-yong Kembali Latih Timnas Indonesia?
Menpora vs Ketum PSSI: Siapa yang Sebenarnya Bertanggung Jawab?