polhukam.id - Bundesliga musim 2023-24 tampaknya bukan menjadi musim yang baik bagi Bayern Munchen.
Dalam pertandingan yang berlangsung pada Minggu malam waktu Indonesia, tim asuhan Thomas Tuchel tersebut harus takluk 0-1 dari Werder Bremen.
Kekalahan tersebut tentunya mempersulit Bayern Munchen untuk bisa meraih gelar Bundesliga musim ini.
Baca Juga: Menang Besar Atas Sevilla di Liga Spanyol, Girona Cetak Rekor Berikut Ini
Mereka tentu harus menang untuk mengejar pemimpin klasemen saat ini yaitu Bayer Leverkusen.
Bayer Leverkusen sendiri sukses menang tipis 3-2 atas RB Leipzig, sehingga kemenangan atas Werder Bremen jelas sangat dibutuhkan Bayern.
Dalam pertandingan tersebut, Bayern sukses menguasai pertandingan, tetapi Werder Bremen memiliki pertahanan yang solid.
Artikel Terkait
Erick Thohir Resmi Kuasai 100% Oxford United: Apa Dampaknya Bagi Masa Depan Klub dan Pemain Indonesia?
Dillon Danis vs Tim Khabib Meledak Lagi di UFC 322: Kronologi Lengkap Keributan yang Gegerkan MSG
Shin Tae-yong Dianggap Kunci Timnas, Netizen Serukan Erick Thohir Perpanjang Kontraknya
Gaji Fantastis Patrick Kluivert di Timnas Indonesia: Berapa Kompensasi yang Didapat Usai Dipecat?