Ganja Bisa Jadi Alternatif Obat Medis Jika ....

- Jumat, 01 Juli 2022 | 23:50 WIB
Ganja Bisa Jadi Alternatif Obat Medis Jika ....

Prof Zullies mengatakan, tentu saja masih ada obat lain yang dapat digunakan, tidak hanya ganja medis. Ia menegaskan, posisi ganja medis ini sebenarnya justru merupakan alternatif dari obat-obat lain, jika memang tidak memberikan respons yang baik.

"Yang perlu diluruskan tentang ganja medis ini juga adalah bukan keseluruhan tanaman ganjanya, tetapi komponen aktif tertentu saja yang memiliki aktivitas farmakologi/terapi," ujar Prof Zullies.

Sumber: republika.co.id

Halaman:

Komentar

Terpopuler