Tamu undangan juga memperoleh jajanan yang dimasukkan ke dalam tas kain besar. Tampak ada makanan dan tiga botol minuman kemasan berbeda-beda rasa.
Pemilik akun TikTok tersebut mengaku senang bisa mendapatkan suvenir peringatan HUT RI ke-77 dari Istana Negara ini.
Baca Juga: Hati-hati Ya Gaes! Viral HP Dijambret Saat Siaran Langsung di Instagram, Pelaku Todongkan Pisau
Dari video Albert itu, anyak warganet yang tahun depan ingin mendaftarkan diri secara online untuk ikut upacara HUT RI di Istana Negara supaya bisa dapat suvenir bagus-bagus itu.
"Mau dong suvenirnya," ungkap warganet.
"Keren, iri ih, sayang jauh," kata warganet lainnya.
Sumber: NewsWorthy
Artikel Terkait
Anwar Usman Bisa Saja Menyesal Karir Hancur Gegara Gibran
VIRAL Beredar Foto MABA Fakultas Kehutanan UGM 1980, Tak Ada Potret Jokowi?
Gibran dan Dua Rekannya Ditangkap Polisi terkait Dugaan Penggelapan Duit Rp 15 Miliar
Kejagung Sita Rupiah-Mata Uang Asing Riza Chalid